14
September
YA... SUDAH KINI TERGANTI
Diposting oleh
PUSTAKA JIWA
komentar (0)
Kau yang dulu kucintai dan kusayangiKau juga yang dulu memberiku rasa memahami dan mengasihiHingga sampai putaran waktu hidupmu terhentiDirimu tetap memberikan hati pada diriku iniKini engkau tlah menutup kedua matamuKini engkau bertemankan para malaikatKarna engkau benar - benar tlah tiada tinggalkan dirikuDan kusadari warna hatiku pun menjadi pucatPenuh ratap air mata dalam setiap detakkuKini tak tau apa saja yang harus kuperbuatHingga ku temukan sebuah harapan yang mendekatUntuk dapat lanjutkan perjalanan dalam hidupkuSehingga kutetapkan tuk mengganti cinta dan kasihmuDengan sebuah hati yang lainnya dan dapat mengganti...Mengganti namamu dalam hatiku yang kudekap erat sekaliDan menetapkan ...
14
September
ISI HATI
Diposting oleh
PUSTAKA JIWA
komentar (0)
Satu menyerukan kebajikanSatu menyerukan kejahatanSemua tergantung penggunanyaTanpa tertipu suatu penampilannyaOrang baik dan taat agamaBisa saja melakukan pembantaian sadisDan orang jahat berhati iblisMalah dapat melakukan sebaliknyaSetan dan iblis memang berbahayaTapi tak sedahsyat jahatnya isi hati manusiaMalaikat senantiasa membisikkan kebaikanDan iblis menjunjung kezalimanManusia memang sulit diterkaTapi lebih sulit menerka isi hati manusiaTampan, rapi bukan jaminanBuruk rupa, gembel juga belum tentu jaminanMengukur dan menilai kebaikanMenimbang dan memutuskan kejahatanMemang menyakitkan dan membingungkanTak bisa seenaknya untuk menentukanIsi hati siapa bisa menerkaMulut memang berbicara ...
14
September
SIAPA DIA???
Diposting oleh
PUSTAKA JIWA
komentar (0)
Saat ini kubutuh cintaDan kini ku perlu kasihKarna terpaut api asmaraHati yang tak tersinggahi orang terkasihIngin memulai mencari tambatan hatiSeleksi mata terus terbuka tanpa hentiTapi siapa??? dan ada dimana dia???Pertautan hati yang terakhir menerimaRasa sayang dalam hati ingin tercurahkanTapi kembali bertanya "kepada siapa???"Belum terjumpai putihnya kelambu hati wanitaYang dapat menggetarkan dan menggerakkanUntuk bibir diri menyatakan pernyataanDan belum ada yang pantas menerima ungkapankuBingung tapi butuh akan cinta seseorangKalut menyelubungi diri untuk mengujiBanyak pilihan cinta, tapi hati siapa...???Banyak macam kasih sayang, tapi yang seperti apa...??Siapakah gerangan dia...? yang ...